Kehidupan dan kamera kecilku
Kamera merupakan alat kecil untuk mendokumentasikan sebuah foto dan kenangan.
memang kamera saya cuma sony , sebernarnya dulu beli untuk keperluan dokumentasi di kantor / pekerjaan.
Namun, seiring berjalan waktu .Kamera ini saya gunakan untuk dokumentasi pribadi, eits tapi memang kamera beli sendiri.
Kebetulan saya suka merantau, kerja di berbagai kota. Lumayan untuk foto dokumentasi untuk merekam kehidupan dimasalalu, mulai dari Rumah , Pantai , stadion dan berbagai tempa unik.
Masih menggali tentang keberagaman kehidupan. Masih banyak hal yang ingin di jelajah, di kupas. Mulai kehidupan sosial, kekayaan alam , hibuaran gratis hingga berbayar. Tetap bersama, membuka kehidupan dan makna kehidupan yang sebenarnya.
Terimakasih telah mengunjungi situs blog ini. Dokumentasi dan Hiburan semata
Berada di pinggir pantai , pati arah juwana |
Kamera Sony sederhana untuk dokumentasi |
Pantai Lasem Rembang |
Lasem rembang |
Pati Jawa tengah |
Komentar
Posting Komentar